FIBER OPTIK DAN PENERAPANNYA SEBAGAI MEDIA PEMBBELAJARAN DI SMK YADIKA MANADO

Penulis

  • Ronny E Katuuk Politeknik Negeri Manado
  • Deitje S Pongoh Politeknik Negeri Manado
  • Meylani Eunike Pelle Politeknik Negeri Manado
  • Anastasya Harimandak Politeknik Negeri Manado

Kata Kunci:

Internet, Fiber Optik, Alat Fiber Optik

Abstrak

Pada Zaman Globalisasi saat ini, Perkembangan Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi (IPTEK) semakin berkembang sangat pesat. Perkembangan internet di dunia saat ini semakin maju, maka dengan adanya kabel fiber optik ini dapat mempercepat internet didunia. Kabel fiber optik memiliki kecepatan transmisi data yang sangat cepat dan memiliki jangkauan yang sangat jauh mulai dari 500meter samapi ratusan kilometer, kabel fiber optik merupakan kabel yang terbuat dari serat kaca. Kebutuhan akses internet saat ini semakin pesat, dengan adanya fiber optik memiliki banyak kelebihan dan saat ini fiber optik memiliki banyak peminat. Salah satunya pada SMK Yadika Manado fiber optik menjadi suatu media pemelajaraan, dengan adanya media pembelajaran seperti ini dapat memudahkan siswa/i menjadi lebih tau tentang fiber optik

Unduhan

Diterbitkan

2023-12-01