STUDI KASUS: ANALISIS PERILAKU TOXIC RELATIONSHIP PADA MAHASISWA
Kata Kunci:
Analisis Perilaku, Hubungan, Toxic RelationshipAbstrak
Manusia merupakan makhluk social yang tidak bisa hidup tanpa orang lain. Hubungan yang dijalin oleh dua manusia yang memiliki karakter berbeda menimbulkan asumsi bahwa mereka harus saling memberikan toleransi satu sama lain terhadap kekurangan dan kelebihan pasangan mereka. Konflik akan selalu ada di setiap hubungan karena tidak mudah untuk menyatukan karakter dan sifat satu sama lain. Emosi negatif akan menjadi sumber dari permasalahan dalam sebuah hubungan yang menyebabkan rasa tidak aman, kondisi seperti ini dapat memicu adanya perasaan nyaman dari salah satu pihak. Konflik yang terjadi karena proses pengenalan ini banyak terjadi hubungan yang tidak sehat biasa dikenal dengan toxic relationship. Dengan mempelajari studi kasus dan hasil penelitian, mereka dapat meningkatkan pemahaman mereka tentang fenomena ini dan mengembangkan pendekatan yang lebih efektif dalam membantu individu yang terlibat dalam toxic relationship. Secara keseluruhan, penelitian perlu dilakukan untuk memperoleh pemahaman yang lebih baik tentang toxic relationship dan mengembangkan strategi untuk mencegah dan mengatasi hubungan yang tidak sehat ini. Jurnal ini dapat menjadi acuan bagi mahasiswa untuk memahami toxic relationship factor penyebab, dampak dan cara menghindarinya.Manusia merupakan makhluk social yang tidak bisa hidup tanpa orang lain. Hubungan yang dijalin oleh dua manusia yang memiliki karakter berbeda menimbulkan asumsi bahwa mereka harus saling memberikan toleransi satu sama lain terhadap kekurangan dan kelebihan pasangan mereka. Konflik akan selalu ada di setiap hubungan karena tidak mudah untuk menyatukan karakter dan sifat satu sama lain. Emosi negatif akan menjadi sumber dari permasalahan dalam sebuah hubungan yang menyebabkan rasa tidak aman, kondisi seperti ini dapat memicu adanya perasaan nyaman dari salah satu pihak. Konflik yang terjadi karena proses pengenalan ini banyak terjadi hubungan yang tidak sehat biasa dikenal dengan toxic relationship. Dengan mempelajari studi kasus dan hasil penelitian, mereka dapat meningkatkan pemahaman mereka tentang fenomena ini dan mengembangkan pendekatan yang lebih efektif dalam membantu individu yang terlibat dalam toxic relationship. Secara keseluruhan, penelitian perlu dilakukan untuk memperoleh pemahaman yang lebih baik tentang toxic relationship dan mengembangkan strategi untuk mencegah dan mengatasi hubungan yang tidak sehat ini. Jurnal ini dapat menjadi acuan bagi mahasiswa untuk memahami toxic relationship factor penyebab, dampak dan cara menghindarinya.