PENGARUH FLUKTUASI DAN KARAKTERISTIK PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA TOKO EMAS SEDERHANA RANTAUPRAPAT
Kata Kunci:
Fluktuasi, Karakteristik Produk, Keputusan PembelianAbstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Fluktuasi dan Karakteristik Produk terhadap keputusan pembelian konsumen pada toko emas sederhana rantauprapat.Penelitian menggunakan metode kuantitatif dan melalui pendekatan assosiatif kausalitas. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui pengamatan dan wawancara. sampel dalam penelitian ini adalah 86 responden atau konsumen. Teknik pengambilan sampel yaitu simple random sampling. Teknik analisis data menggunakan teknik statistik/SPSS dengan melakukan uji validitas dan reliabilitas lalu untuk kuisioner dan analisis regresi linier berganda dengan Uji T dan Uji F untuk pembuktian hipotesis.Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh fluktuasi terhadap keputusan pembelian, terdapat pengaruh karakteristik produk terhadap keputusan pembelian konsumen, Pengaruh dari fluktuasi dan karakteristik produk yaitu 16,80 % dan sisanya yaitu 83,20 % dipengaruhi oleh faktor dan variable lain.
The purpose of this research is to determine the influence of product fluctuations and characteristics on consumer purchasing decisions at a simple gold shop in Rantauprapat. This research uses quantitative methods and an associative causality approach. The data collection technique used is through observation and interviews. The sample in this research was 86 respondents or consumers. The sampling technique is simple random sampling. The data analysis technique uses statistical techniques/SPSS by carrying out validity and reliability tests then for questionnaires and multiple linear regression analysis with the T Test and F Test to prove the hypothesis. The research results show that there is an influence of fluctuations on purchasing decisions, there is an influence of product characteristics on consumer purchasing decisions. The influence of fluctuations and product characteristics is 16.80% and the remaining 83.20% is influenced by other factors and variables.